News Breaking
Live
wb_sunny

Terbaru

Terjawab, Inilah RPP 1 Halaman yang Diminta Kemendikbud

Terjawab, Inilah RPP 1 Halaman yang Diminta Kemendikbud

Sejak Mendikbud Nadiem Makarim mewacanakan RPP 1 halaman, dunia pendidikan memberikan sambutan beragam. Ada yang setuju, karena RPP lebih sederhana dan efisien. Namun, banyak juga yang masih kebingungan, terutama mengenai esensi serta format yang diminta. Nah, tulisan ini menjawab semua pertanyaan itu.

Terjawab, Inilah RPP 1 Halaman yang Diminta Kemendikbud

RPP 1 Halaman
Harus diakui masih banyak yang belum paham mengenai RPP  halaman. Ada yang kemudian mengartikan itu sebagai penyederhanaan, Ada juga yang memandang sebatas pemadatan. Artinya, RPP masih utuh seperti semula hanya ukuran hurufnya diperkecil sehingga jadi 1 halaman. Tentu pandangan ini tidak benar.

Berbagai pertanyaan mengenai RPP 1 halaman kini terjawab. Kemendikbud mengeluarkan Buku Saku RPP. Buku ini memuat berbagai pertanyaan dan jawaban mengenai RPP 1 halaman. Anda bisa mengunduh Buku Saku RPP Kemendikbud di sini.

Semoga bermanfaat!

Tags

Langganan Artikel

Dapatkan update artikel terbaru melalui email Anda!

Post a Comment